-->

Kue Enak = Kebahagiaan Siapapun




Sumber: Kamen Rider Gaim Gaiden: Zangetsu or Baron.



"Senangkah? Kue yang enak (memang) bisa membuat siapapun senang." ujar Shapur, si peniru Kaito Kumon.


Kue-kuean itu identik dengan sesuatu yang sifatnya manis dan jelas enak. Jarang sekali ada sesuatu yang manis, yang tidak enak. Dan, jelas juga yang manis dan enak itu bisa membuat seseorang tersenyum dan senang. 

Dalam melakukan sesuatu, siapapun pasti ingin segala sesuatunya berakhir dengan manis, semanis kue-kuean. Itulah kebahagiaan paling utama dalam melakukan sesuatu. 


No comments:

Post a Comment

Silakan berkomentar dengan bahasa yang sopan! Komentar-komentar yang bermuatan negatif akan dihapus.